
Polri Sudah Cek CCTV Kanjuruhan, Klaim Massa Anarkis dan Serang Pemain
Polri sudah mengecek video dalam CCTV di Stadion Kanjuruhan, saat Tragedi Kanjuruhan berlangsung. Tindakan anarkis dan penyerangan ke pemain disebut terlihat.
Polri sudah mengecek video dalam CCTV di Stadion Kanjuruhan, saat Tragedi Kanjuruhan berlangsung. Tindakan anarkis dan penyerangan ke pemain disebut terlihat.
Bareskrim Polri akan memeriksa Direktur Liga Indonesia Baru (LIB), Ketua PSSI Jawa Timur, ketua panitia pelaksana pertandingan hingga Kadispora Jatim.
Idham menjelaskan Assessment Center nantinya akan dimanfaatkan untuk mempertimbangkan keputusan yang berkaitan dengan hal promosi, mutasi jabatan dan rekrutmen.
Dedi memberi contoh misalnya sistem akan memilih jenderal yang rekam jejaknya dari perwira pertama hingga perwira tinggi pernah berkecimpung di dunia reserse.
Argo menggantikan Brigjen Dedi Prasetyo yang promosi menjadi Karobinkar SSDM Polri.
Brigjen Dedi akan menjabat sebagai Karobinkar SSDM Polri. Kabid Humas Polda Metro Jaya akan diisi Kombes Yusri Yunus.
Polri menyatakan saat ini total orang yang ditangkap terkait demo DPR kemarin (30/9) berjumlah 649 orang
Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu mengatakan ada kelompok yang berafiliasi dengan ISIS yang menyerukan jihad di tanah Papua.
Polri terus mendalami dan memetakan aktor intelektual di balik rusuh di Papua dan Papua Barat.
Polri menyebut ada 1 anggota TNI yang gugur dan enam anggota TNI-Polri yang terluka akibat panah dan bacokan saat bertugas mengamankan aksi massa di Deiyai.