detikBaliKamis, 08 Jan 2026 06:30 WIB
Koster Targetkan Proyek Underpass Jimbaran Masuk Tahap Tender April
Gubernur Bali Wayan Koster menargetkan proyek pembangunan underpass Jimbaran, Kuta Selatan, masuk tahap tender pada April tahun ini.











































