
Sandi Yakin Bisa Buktikan OK OCE Lebih Baik dari Kartu Sakti Jokowi
"Saya akan buktikan, Rumah Siap Kerja dan OK OCE lebih bagus daripada kartu-kartu itu," kata Sandiaga Uno.
"Saya akan buktikan, Rumah Siap Kerja dan OK OCE lebih bagus daripada kartu-kartu itu," kata Sandiaga Uno.
"Kartu sembako akan re-design bersama dengan PKH dan BPNT untuk bisa dibuat jadi satu kartu,"
"Tapi mohon maaf kartu ini keluar tahun depan. Baru kita anggarkan tahun ini karena ini program capres,"
Menkominfo Rudiantara menjadi juru kampanye nasional Pro Jokowi di Kulon Progo. Ia memamerkan tiga 'kartu sakti' Jokowi. Apa saja kartu sakti tersebut?
Sandiaga menyebut program kartu sakti yang dikampanyekan pasangan Jokowi-Ma'ruf bikin pusing. Jika terpilih, dia akan menghapus program banyak kartu.
"Terlihat sekali cara pikir Fadli Zon dan BPN tertinggal 30 tahun dalam menyikapi soal kartu-kartu yang ditawarkan Pak Jokowi dan Kiai Ma'ruf Amin," ujar Ace.
"Ini satu hal yang kontradiktif. Di satu sisi mengajak maju dengan bicara Revolusi 4.0, di sisi lain cara berpikirnya masih di zaman kuda," ujar Fadli.
Selama masa kampanye, Calon Presiden Nomor Urut 01 Joko Widodo (Jokowi) selalu menyampaikan program kartu 'sakti', salah satunya Kartu Pra-Kerja.