detikHealthSenin, 05 Jan 2026 22:14 WIB
Tidur Berkualitas Harus 8 Jam? Salah Kaprah, Ini yang Benar Menurut Pelatih Tidur
Ada anggapan tidur berkualitas itu durasinya harus 8 jam. Faktanya, kebutuhan tidur tiap individu berbeda dan ada indikator kualitas tidur lain di luar durasi.











































